Cara Melihat Hasil Submission Form di Jotform | Masdiqk's Zone | Personal Blog of Dikha D Wijanarko

Tuesday, April 15, 2014

Cara Melihat Hasil Submission Form di Jotform

8:23 AM

Masdiqkzone - Assalamu'alaikum kawan, nampaknya sudah lama aku tak menyapa kalian lewat blogku ini. Maklum, aku seorang pengacara (read: pengangguran banyak acara). Yosh, kali ini aku akan berbagi sebuah tutorial, yaitu tutorial cara melihat hasil submission form di Jotform. Tutorial ini aku buat demi memenuhi permintaan seorang teman. Yuk diikuti...

1. Masuk ke www.jotform.com
2. Kemudian klik menu Log In dipojok kiri atas



3. Kemudian masukkan username dan password dari akun kamu.


4. Setelah berhasil masuk, klik menu MY FORMS




5. Kemudian centang pada daftar formulir yang dituju, lalu klik SUBMISSIONS



6. Setelah masuk pada lembar preview, scroll ke bawah lalu download hasilnya dalam PDF, CSV atau Excel. Klik salah satu.


7. Buka file yang telah didownload pada komputermu.
8. Selesai

Demikian tutorial cara melihat hasil submission form di jotform, semoga bermanfaat.

masdiqk

Diposkan oleh

Saya adalah orang biasa yang mencoba menjadi luar biasa. Ngeblog karena hobi dan ingin jadi Guru sekaligus penulis. Aamiin Insya Alloh.

0 comments:

Post a Comment

 

© 2012-2014 Masdiqk's Zone | Personal Blog of Dikha D Wijanarko - All rights resevered | Designed by Templateism | Modified by Masdiqk

Back To Top